Sabtu, 19 November 2011

Arti Kebahagiaan

apa sih itu kebahagiaan?
Seorang penulis besar dari italia yang bernama jhon maxweel dan istrinya margaret pernah berbagi kisahnya dalam sebuah acara, di suatu kota besar di italia di sana margaret menjadi seorang pembicara
 dan tema nya adalah kebahagian,
Ia menjelaskan tentang
syarat kebahagiaan itu ada 4 hal
1. dapat memberi kepercayaan
2. dapat memberi kesempatan
3. dapat memberi tumpangan
4. dapat memberi pengampunan



bahagia itu bukan karena apartmennya ada banyak atau punya berbagai type mobil
dsb ,
tetapi kebahagiaan itu adalah bagaimana kita bisa mensyukuri hidup dengan segala kekurangannya.
dapat memberikan kepercayaan buat mereka yang pernah berbuat salah kepada kita, dapat memberikan kesempatan buat mereka yang ingin bersungguh-sungguh,
dapat memberikan tumpangan kepada mereka yang membutuhkan, dan yang terpenting adalah dapat memberikan pengampunan bagi mereka yang mengecewakan kita.
jangan pernah mengukur kebahagiaan dengan materi,..

(...................)
setelah selesai berpidato margaret membuka sesi pertanyaan kepada audien
dan salah satu audien bertanya" apakah ibu merasa kan kebahagiaan selama hidup dengan bapak?"
sang ibu pun terdiam mukanya pucat..
setelah selang beberapa saat ibu pun menjawab
" yang saya rasakan saat ini bapak memang tidak pernah membuat saya bahagia"
jhon maxweel pun tersipu malu, perasaannya ngga karuan, rasanya pengen keluar dari tempat itu tapi karena banyaknya audien ia hanya tertunduk malu.
dan margaret pun meneruskan pembicaraannya" jhon adalah suami yang baik buat saya, ia bukan seorang pemabuk, penjudi, suka main perempuan bahkan ia sangat setia kepada saya.
tapi saat ini saya mau katakan , "bahwa tidak ada se orang pun yang bertanggung jawab atas kebahagiaan saya, selain diri saya sendiri"

seringkali aku menuntut kebahagiaan dari orang lain , tapi yang di dapat bukan juga kebahagiaan
itulah yang sering di ungkapkan oleh orang-orang.
tapi dari kisah di atas kita dapat belajar tentang apa itu kebahagiaan, dan kebahagiaan akan lahir dari dalam diri kita sendiri,
"Semoga saat ini kamu adalah orang-orang yang ber-BAHAGIA"




Tidak ada komentar:

Posting Komentar